Posts

Showing posts from December 12, 2012

Mayer Umumkan Perombakan Desain E-mail Yahoo

Image
Mayer Umumkan Perombakan Desain E-mail Yahoo Konten Terkait Lihat Foto Mayer Umumkan Perombakan Desain E-mail Yahoo Berita Lainnya Tipe Kepribadian Berdasarkan Teknologi Yahoo! News RIM Rampungkan SDK BlackBerry 10   Tempo Chief Executive Officer Yahoo, Marissa Mayer, mengumumkan perombakan desain layanan surat elektronik yang disediakan perusahaannya, kemarin. Perombakan ini berlaku untuk layanan mobile berbasis Android, Windows Phone, iPhone, serta web. Saat diumumkan kemarin, perubahan itu baru berlangsung untuk layanan mobile karena untuk perombakan layanan surat web akan segera menyusul. "Kami mendengarkan masukan dari berbagai pengguna," kata Mayer dalam posting blognya di situs resmi perusahaan. Menurut dia, para pengguna menginginkan pengalih perhatian yang lebih sedikit saat mengunakan layanan e-mail. "Pengguna ingin segera bisa login e-mail, berkomunikasi, dan melanjutkan aktivitasnya," kata dia. ...